-->
Home » » 9 TEMPAT WISATA BALI YANG WAJIB DIKUNJUNGI

9 TEMPAT WISATA BALI YANG WAJIB DIKUNJUNGI

Unknown
WISATA INDONESIA, Updated at: 01:38

INFO WISATA BALI

Bali merupakan salah satu kepulauan yang terkenal keseluruh Dunia.   Bahkan Bali mempunyai wisata-wisata yang terpoluler  dengan keindahan panorama alamnya Juga  memiliki budaya –budaya tersendiri. Sehingga Bali terpopuler dengan sebutan t Pulau Dewata. Jika Andaingin mengetahui info wisata di Bali Anda bisa menyimaknya di bawah ini:

INILAH TEMPAT-TEMPAT WISATA DI BALI YANG WAJIB DIKUNJUNGI

  • Pantai Dreamland
 Pantai Dreamland  yaitu Salah satu pantai yang terkenal di Bali. Pantai ini berada di Desa Pecatu, Kabupaten Badung, bagian selatan Pulau Bali .Dengan keindahan yang dimilikinya sehingga para pengunjung yang berlibur ke Bali tidak pernah terlewatkan untuk  mensinggahi pantai ini. selain keindahan alamnya  pantai ini memiliki tebing-tebing  dan batu karang  yang besar juga ombaknya yang begitu tinggi dan besar . jika pengunjung berjalan-jalan di Pantai ini mestinya akan merasakan  ketinggian  pantai di bandingkan dengan lautnya. Nah pastinya Bali akan dijadikan tempat liburan Andabersama keluarga karena akan  merasa penasaran bila belum pernah mengunjunginya.


  • Tanah Lot 
Kata” Tanah lot”  terdiri dari dua kata yaitu tanah dan lot atau lod. Tanah artinya batu karang dan lot artinya laut.Tanah lot terletak di tengah laut sekitar 300m-an  dari sisi laut.Tanah lot ini memiliki keunikan alam tersendiri  juga keindahan alam yang menakjubkan sekali.  Di tanah lot Andadapat menikmati kesegaran alam  yang dimilikinya  dan bisa menyaksikan terbenamnya matahari di waktu sore.  Untuk mengunjungi lokasi ini Anda cukup menghabiskan waktu selama35  dari denpasar Bali.
 
  • Tanjung Benoa

Tanjung Benoa juga termasuk salah satu wisata terpopuler di Bali. Nah wisata ini menyuguhkan berbagai macam fasilitas untuk kegiatan Andaseperti berenang,berlayar, berselancar dan olahraga lainnya.  Selain itu Anda dapat menikmati keindahan di bawah laut Benoa ini dengan menyelam sambil melihat anekaragam habitat laut.  Lokasi pantai ini, Anda bisa kunjungi di Kecamatan Tanjung Benoa, Kabupaten Badung,Bali. Untuk menuju ke tempat wisata ini Anda cukup menghabiskan waktu kurang lebih 40 menit saja.

  •  Ubud
Wisata Ubud merupakan salah satu tempat wisata yang kaya budaya dan seni di Bali. Dimana para pengunjung selain menikmati keindahan alam dapat juga menyaksikan budaya dan seni yang ada di Bali. Lokasi Ubud ini  terletak di Kabupaten Gianyar, Bali. Untuk menuju ke ubud  Anda  cukup menghabiskan waktu sekitar 2 jam dari Denpasar Bali. Wisata ini cocok sekali bagi Andayang gemar melakukan berbagai aktivitas seperti  menari, melukis, naik sepeda di tepi sawah dan mengunjungi museum. Selain itu Andadapat menikmati hidangan aneka kuliner Bali.

  • Pantai Jimbaran
Pantai Jimbaran merupakan salah satu tempat wisata yang memiliki kesegaran dan kejernihan airnya. Banyak wisatawan untuk mengunjungi pantai ini baik wisatawan lokal maupun wisatawan mancanegara. Dengan keindahan alam dan fasilitas yang memadai sehingga para pengunjung merasa betah dan tidak bosan-bosan untuk datang lagi ke pantai jimbaran ini. selain itu pengunjung dapat menikmati hidangan hasil lautnya.
 
  • Nusa Dua Bali
wisata nusa Bali ini  memiliki panorama  alam tersendiri  yaitu adanya hamparan pasir putih yang begitu panjang. Di sekelilingnya juga terdapat pepohonan yang rindang .pantai ini terletak paling selatan dari pulau Bali.Tempat ini sangat cocok bagi Andauntuk mnghabiskan waktu liburan Andabersama keluarga atau rekan.

  • Pantai Kuta 
Pantai kuta tidak kalah keindahannya dengan pantai-pantai lainnya yang ada di Bali. Bahkan para wisatawan akan merasa kagum dengan keindahan yang ada di pantai ini. selain itu pantai ini menyuguhkan berbagi tempat hiburan seperti diskotik , kafe dan hingga mall.juga terdapat hotel-hotel yang megah yang dijadikan tempat peristirahatan pengunjung. Sehingga para pengunjung tidak kesulitan untuk minap . bagi Anda yang ingin berkunjung ke pantai ini rasanya cocok sekali karena  pantai ini menyuguhkan berbagai fasilitas yang cukup.

  •  Pantai Legian
Pantai legian juga termasuk salah satu pantai yang terpopuler di Bali. Bagi Anda penikmat perjalanan ada baiknya Anda  mengunjungi pantai legian ini. karena tingkat keramaiannya kurang begitu ramai sehingga pantai ini banyak dikunjungi oleh Turis Australia. Pantai legian juga menyuguhkan tempat surfing dan  tersedianya mall,diskotik dan hotel-hotel.

  •  Pura Uluwatu
Bila Andaingin menyakisikan terbenamnya  matahari Andabisa mengunjungi wisata uluwatu yang ada di Bali. Di uluwatu ini Anda dapat menikamati keindahan dan kealamian laut yang masih utuh. Wisata ini juga menyuguhkan panorama alam tersendiri sehingga wisatawan yang mengunjungi tempat ini akan merasa terkesan.selain itu pengunjung  dapat menikmati hiburan malam seperti adanya tarian  adat Bali dan lain-lain.

Share This Post :

0 komentar:

Post a Comment

 
Copyright © 2015 WISATA INDONESIA. All Rights Reserved.